KOMPAS.TV - Menanggapi penggeledahan yang dilakukan Kejaksaan Agung, Direktur Public Affairs and Communications PT GoTo, Ade Mulya menegaskan bahwa Nadiem Makarim sudah tidak lagi menjadi bagian dari perusahaan.
Ade juga menambahkan, selama Nadiem menjabat sebagai Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, PT GoTo tidak pernah terlibat ataupun memiliki hubungan kerja sama dengan Kemendikbudristek, termasuk dalam perkara yang kini tengah ditangani oleh Kejagung.
#kejagung #goto #korupsi
Baca Juga Keterangan Kejagung di Pemeriksaan Nadiem Makarim soal Kasus Korupsi Laptop | SAPA MALAM di https://www.kompas.tv/nasional/605366/keterangan-kejagung-di-pemeriksaan-nadiem-makarim-soal-kasus-korupsi-laptop-sapa-malam
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/605367/kantor-diperiksa-kejagung-goto-bantah-tak-terlibat-di-kasus-nadiem-makarim-sapa-malam